Reformasi Birokrasi pada dasarnya adalah suatu perubahan signifikan elemen-elemen birokrasi seperti kelembagaan, sumber daya manusia aparatur, ketatalaksanaan, akuntabilitas, aparatur, pengawasan dan pelayanan publik, yang dilakukan secara sadar untuk memposisikan diri (birokrasi) kembali, dalam rangka menyesuaikan diri dengan dinamika lingkungan yang dinamis. Perubahan tersebut dilakukan untuk melaksanakan peran dan fungsi birokrasi secara tepat, cepat dan konsisten, guna menghasilkan manfaat sesuai diamanatkan konstitusi.Keputusan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 196 Tahun 2013 tanggal 21 Agustus 2013 tentang Formasi Pegawai Negeri Sipil Badan Narkotika Nasional Tahun Anggaran 2013 dan Keputusan Kepala Badan Narkotika Nasional Nomor Kep/272/IX/2013/BNN tanggal 16 September 2013 tentang Panitia Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Badan Narkotika Nasional, adalah dasar diadakannya penseleksian khususnya untuk Tes Kompetensi Dasar (TKD) yang dimulai dari tanggal 16 sd 17 Oktober 2013 merupakan untuk kali pertama Badan Narkotika Nasional bekerjasama dengan Kantor Regional X BKN Depasa, yang memfasilitasi terlaksanannya TKD dengan sistem Computer Assisted Test (CAT) iuntuk wilayah tengah yaitu Bali, NTT dan NTB.Manfaat TKD melalui sistem CAT salah satunya adalah selain penilaian dilakukan secara obyektif, peserta ujian dapat mengakses dengan mudah terhadap pencapaian nilai (skor) yang diperoleh. Cara dimaksud sebagai bentuk wujud untuk memenuhi harapan masyarakat agar mampu memerangi KKN dan membentuk pemerintahan yang bersih serta keinginan untuk menikmati pelayanan publik yang efisien, responsip dan akuntabel, tentunya tidak mungkin tanpa adanya pengawasan yang dilakukan, dengani pengawasan dapat terbangunnya sistem pengawasan nasional dengan elemen-elemen pengawasan fungsional, pengawasan internal, pengawasan eksternal dan pengawasan masyarakat secara tertib agar dapat terciptanya pelaksanaan budaya kerja produktif, efisien dan efektif dalam membangun kultur birokrasi pemerintah yang berorientasi pada etos kerja dan produktivitas yang tinggi melalui pengembangan budaya kerja yang mengubah mindset, pola pikir, sikap dan perilaku serta motivasi kerja bagi Pegawai Negeri Sipil nantinya
Berita Utama
Perubahan Paradigma Rekruitmen Calon Pegawai Negeri Sipil
Terkini
-
SEMANGAT SINERGITAS, KEPALA BNN RI HADIR DALAM PERINGATAN 23 TAHUN APUPPT-PPSPM DI PPATK 18 Apr 2025
-
BNN-KOWANI PERKUAT SINERGI CEGAH PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KALANGAN PEREMPUAN DAN KELUARGA 17 Apr 2025
-
SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 17 Apr 2025
-
TEMUI MENDIKDASMEN, KEPALA BNN RI PERKUAT STRATEGI KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI KALANGAN PELAJAR 16 Apr 2025
-
SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 15 Apr 2025
-
RESMI BEROPERASI, GEDUNG LAYANAN REHABILITASI DAN KANTOR BNN KOTA BANDUNG, SIMBOL SINERGI DAN KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI BANDUNG 15 Apr 2025
-
SAMBANGI JAJARAN DI GARUT, KEPALA BNN RI BERIKAN DUKUNGAN MORIL 13 Apr 2025
Populer
- MIMPI KERJA DI LUAR NEGERI: WASPADAI MODUS SINDIKAT NARKOBA, BNN-P2MI BANGUN SISTEM KEAMANAN KOMUNITAS PEKERJA MIGRAN 21 Mar 2025
- PERKUAT KOLABORASI DAN KAMPANYE ANTI NARKOBA, DEPUTI PENCEGAHAN LAKUKAN AUDIENSI DENGAN INEWS GROUP 19 Mar 2025
- WALI KOTA BOGOR SAMBANGI BNN, UPAYAKAN PENANGANAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI KALANGAN REMAJA 20 Mar 2025
- BUKTIKAN TRANSPARANSI PEMBERANTASAN, BNN MUSNAHKAN BARANG BUKTI NARKOTIKA 20 Mar 2025
- BNN LANTIK 74 PEJABAT BARU, PERKUAT PERANG MELAWAN NARKOBA 21 Mar 2025
- BNN PERINGATI HARI JADI KE-23 SECARA SEDERHANA DAN PENUH MAKNA 24 Mar 2025
- PUSLITDATIN BNN SEPAKATI PERJANJIAN KERJA SAMA DENGAN BPS DALAM RANGKA PENGUKURAN PREVALENSI 24 Mar 2025