IA@datin, Jakarta. Seminar ini adalah hasil kerjasama antara BNN dan Pusat Penelitian Kesehatan Universitas IndonesiaDilaksanakan pada tanggal 25 Maret 2010, bertempat di Kantor BNN Pusat lantai 7 jl. MT Haryono Kav. 11 Cawang Jakarta Timur. Jadwal seminar berlangsung dari jam 09.30 sampai selesai.Peserta terdiri dari Pihak Pusat Penelitian Kesehatan UI, jajaran Kapus, Kabid, Kasubbag dan staf BNN.Tujuan diadkannya penelitian untuk :- Mengetahui besaran masalah- Mengetahui faktor risiko lahgun- Mengetahui dampak lahgun- Mengetahui kebijakan & program P4GN Hasil Kegiatan Seminar diketahui:1. Dengan melihat kisaran angka prevalensi lahgun narkoba tahun 2009, menunjukkan bahwa angka lahgun narkoba di kalangan pelajar/mahasiswa relatif stabil (masih dalam kisaran estimasi)2. Angka lahgun narkoba bervariasi menurut geografis wilayah3. Perilaku Berisiko 4. Keterpaparan Informasi narkoba hasilnya : – Lebih dari 80% responden sudah pernah dengar informasi tentang narkoba – Sumber informasi dari sekolah/kampus, Depkes dan BNN paling banyak diakses oleh responden – Perbedaan pengetahuan secara signifikan antara responden lahgun dan non lahgun.
Berita Utama
Seminar Hasil Survei Nasional Perkembangan Lahgun & Peredaran Gelap Narkoba pada Kelompok Pelajar & Mahasiswa di Indonesia tahun 2009
Terkini
-
Kumpulkan Seluruh Pejabat Tinggi Madya, Kepala BNN RI Sampaikan Penurunan Prevalensi Penyalahguna Narkotika 28 Nov 2023
-
Kepala BNN RI Berikan Penghargaan Kepada Lima Orang Kelompok Ahli BNN RI 27 Nov 2023
-
PDEA Kunjungi RSJ Bangli dan Desa Wisata Penglipuran 26 Nov 2023
-
Direktorat Hukum BNN RI Menyelenggarakan Program Regulasi Tahun 2024 25 Nov 2023
-
BNN RI- UNODC Gelar Kegiatan Pelatihan Fasilitator Pilot Projek Modul Update “Intervensi Ketahanan Keluarga Anti Narkoba” 25 Nov 2023
-
Pertemuan Bilateral BNN RI – PDEA Kokohkan Kerja Sama Pemberantasan Narkotika 25 Nov 2023
-
Hindari Sleeping MoU, Dit. Kerja Sama BNN Bekali BNNP Dan BNNK Dengan Bimtek Pelaksanaan Kerja Sama 24 Nov 2023
Populer
- Kepala BNN RI Berikan Penghargaan Kepada Bupati Kabupaten Manggarai Barat Untuk NTT Bersinar 18 Nov 2023
- Pengumuman Jadwal Pelaksanaan Seleksi Kompetensi – CAT Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Tenaga Kesehatan Di Lingkungan Badan Narkotika Nasional T.A. 2023 10 Nov 2023
- Kepala BNN RI Berikan Pujian dan Hadirkan Suka Cita Bagi Para Anggota di Timor Indonesia 14 Nov 2023
- Kunjungan Delegasi BNN RI ke Duta Besar Indonesia untuk Amerika Serikat Memperkuat Kerjasama Antarnegara dalam Pencegahan Narkoba 17 Nov 2023
- Kasus Narkotika Raffi Ahmad Kembali Diperkarakan 01 Nov 2023
- Kepala BNN RI Pimpin Pelepasan Purna Tugas Kepala BNNP Jawa Tengah dan Aceh 30 Okt 2023
- Museum Anti Narkotika Pertama di Indonesia 30 Okt 2023