Sumber : Depdiknas, Jakarta. 1. Direktur Pendidikan Menegah Umum telah menyelenggarakan Program Piloting Prevention Unit di 75 SMU. Bentuk kegiatan prevention unit ini meliputi :a. Workshop Kepala SMU (75 sekolah).b. Pelatihan Guru BP/BK.c. Pelatihan Konselor Sekolah.d. Pelatihan bagi siswa sebaya.e. Penyuluhan bagi siswa baru.f. Lomba poster,majalah dinding,kreasi seni,pertandingan olahraga. Kegiatan ini dikoordinir oleh SMU penerima bantuan dana dengan mengikutsertakan sekolah imbas.2. Telah menyusun buku modul Pelatihan Pencegahan Penyalahgunaan NAPZA.3. Mengikuti kegiatan ASOD (Asean Senior Officer Drug Matter). Kegiatan ini diselenggarakan di Yangoon Myanmar pada tanggal 13-14 Oktober 2003.4. Sebagai informasi perlu kami sampaikan bahwa pada tanggal 27 Mei 1997 telah keluar Instruksi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No. 4/U/1997 tentang Lingkungan Sekolah Bebas Asap Rokok yang diikuti degan keluarnya Surat Edaran Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah No.3978/C.C8/H.M/98 tanggal 5 Mei 1998 perihal Lingkungan Sekolah Bebas Asap Rokok.5. Pemberian bantuan kepada 250 SLTP di 12 Propinsi.6. Pelatihan Pencegahan Penanggulangan Narkoba dan Tawuran Pelajar Siswa SLTP di 7 Propinsi.7. Workshop Evaluasi Pencegahan Penanggulangan Bahaya Narkoba siswa SLTP di 7 Propinsi.8. Pelatihan dalam rangka HIV dan AIDS kepada 120 orang pemuda9. Penyuluhan HIV dan AIDS Kelompok Pemuda Sebaya (KPS).10. Pelatihan Teknis bagi 520 orang guru.11. Rintisan pembentukan pusat layanan pendidikan bagi anak penderita narkoba di 8 Propinsi.
Berita Utama
Program Narkoba Dit Binwa Ditjen Dik Das Men Depdiknas
Terkini
-
SEMANGAT SINERGITAS, KEPALA BNN RI HADIR DALAM PERINGATAN 23 TAHUN APUPPT-PPSPM DI PPATK 18 Apr 2025
-
BNN-KOWANI PERKUAT SINERGI CEGAH PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KALANGAN PEREMPUAN DAN KELUARGA 17 Apr 2025
-
SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 17 Apr 2025
-
TEMUI MENDIKDASMEN, KEPALA BNN RI PERKUAT STRATEGI KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI KALANGAN PELAJAR 16 Apr 2025
-
SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 15 Apr 2025
-
RESMI BEROPERASI, GEDUNG LAYANAN REHABILITASI DAN KANTOR BNN KOTA BANDUNG, SIMBOL SINERGI DAN KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI BANDUNG 15 Apr 2025
-
SAMBANGI JAJARAN DI GARUT, KEPALA BNN RI BERIKAN DUKUNGAN MORIL 13 Apr 2025
Populer
- MIMPI KERJA DI LUAR NEGERI: WASPADAI MODUS SINDIKAT NARKOBA, BNN-P2MI BANGUN SISTEM KEAMANAN KOMUNITAS PEKERJA MIGRAN 21 Mar 2025
- WALI KOTA BOGOR SAMBANGI BNN, UPAYAKAN PENANGANAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI KALANGAN REMAJA 20 Mar 2025
- BUKTIKAN TRANSPARANSI PEMBERANTASAN, BNN MUSNAHKAN BARANG BUKTI NARKOTIKA 20 Mar 2025
- BNN LANTIK 74 PEJABAT BARU, PERKUAT PERANG MELAWAN NARKOBA 21 Mar 2025
- BNN PERINGATI HARI JADI KE-23 SECARA SEDERHANA DAN PENUH MAKNA 24 Mar 2025
- PUSLITDATIN BNN SEPAKATI PERJANJIAN KERJA SAMA DENGAN BPS DALAM RANGKA PENGUKURAN PREVALENSI 24 Mar 2025
- BNN DAN PGI BERSATU LAWAN NARKOBA, FOKUS PADA PENCEGAHAN DAN REHABILITASI 26 Mar 2025