Badan Narkotika Nasional (BNN) bekerja sama dengan AFP dan US-DEA berhasil menggagalkan upaya penyelundupan prekursor, atau bahan pembuat narkotika jenis ekstasi dari Indonesia ke Australia dan Amerika Serikat. BNN menangkap HW, seorang tersangka pemasok prekursor jenis shikimol sebanyak 310 liter. Kepala Badan Narkotika Nasional, Anang Iskandar mengungkapkan, jumlah prekursor tersebut dapat menghasilkan ekstasi sejumlah 3,1 juta butir. Ini adalah pengungkapan prekursor untuk yang pertama kali dalam tahun ini, ujar Kepala BNN, saat menggelar konferensi pers, di gedung BNN, Kamis (26/7). Saat diamankan di rumah HW, petugas BNN menyita 7 botol plastik berisi prekursor sebanyak 10 liter, kwitansi pengiriman prekursor denga tujuan Amerika Serikat dari perusahan jasa pengiriman, 3 gram ganja, 2 unit perangkat computer, 4 buku tabungan, ponsel, serta sejumlah modem. Selain itu, petugas juga menyita 10 jerigen berisi cairan prekursor di sebuah rumah di kawasan Kebagusa Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Menurut keterangan HW, sebelum tertangkap, ia sudah mengirimkan cairan prekursor tersebut sebanyak 450 liter. Pengiriman prekursor ini sudah diendus oleh penegak hukum di Australia dan Amerika Serikat. Berdasarkan informasi dari US-DEA, dengan adanya temuan pasokan prekursor dari Indonesia , DEA telah mengungkap 5 pabrik gelap narkoba di negeri Paman Sam tersebut.
Berita Utama
BNN Amankan Pemasok Bahan Ekstasi
Terkini
-
TEMUI WARGA KAMPUNG KIAPANG, KEPALA BNN RI: KEMISKINAN BUKAN ALASAN UNTUK MENJADI BAGIAN SINDIKAT KEJAHATAN NARKOBA 09 Mei 2025
-
SESTAMA BNN RI HADIRI FORUM SEKRETARIS K/L: PERKUAT SINERGI PEMBERDAYAAN UMKM 08 Mei 2025
-
BERIKAN KULIAH UMUM, KEPALA BNN RI BUKA WAWASAN MAHASISWA UNRI TERKAIT NARKOBA 08 Mei 2025
-
GEDUNG BARU BNNP RIAU, WUJUD KOMITMEN PEMPROV DUKUNG P4GN 06 Mei 2025
-
RDP BERSAMA DPRI RI, BNN SAMPAIKAN DATA DAN FAKTA, UNGKAP TANTANGAN DALAM PENANGANAN NARKOBA 06 Mei 2025
-
KEPALA BNN RI TERIMA AUDIENSI SISWA SESPIMTI POLRI 05 Mei 2025
-
SINERGI BNN DAN DJKN: PERCEPAT PENETAPAN ASET DAN PENGUATAN SARPRAS P4GN 04 Mei 2025
Populer
- Pengumuman Jadwal Seleksi Kompetensi PPPK Formasi Tenaga Teknis dan Tenaga Kesehatan Tahap II BNN RI T.A. 2024 21 Apr 2025
- SAMBANGI JAJARAN DI GARUT, KEPALA BNN RI BERIKAN DUKUNGAN MORIL 13 Apr 2025
- KUNJUNGI PT PINDAD, BNN PERKUAT SINERGI DALAM PENANGGULANGAN NARKOBA LEWAT INOVASI TEKNOLOGI 11 Apr 2025
- BNN DAN PEMPROV DKI JAKARTA PERKUAT KOLABORASI TANGANI MASALAH NARKOBA DI IBU KOTA 11 Apr 2025
- KEPALA BNN RI BERIKAN MATERI STRATEGI P4GN DI SESPIMTI POLRI 11 Apr 2025
- RESMI BEROPERASI, GEDUNG LAYANAN REHABILITASI DAN KANTOR BNN KOTA BANDUNG, SIMBOL SINERGI DAN KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI BANDUNG 15 Apr 2025
- SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 15 Apr 2025