Badung, Bali – Terciptanya Indonesia bebas narkoba 2015 tidak lepas dari peran sertasemua komponen bangsa, termasuk para anggota TNI Kodim 1611 Badung. Sebagaianggota TNI Kodim diharapkan dapat memberikan contoh yang baik di masyarakat. Untukitu, Kodim 1611 Badung Bekerjasama dengan Badan Narkotika Nasional KabupatenBadung melakuan tes urin kepada anggotanya.Kegiatan tersebut merupakan salah satu program BNNK Badung guna menciptakanlingkungan kerja yang bebas narkoba, Senin ( 10/6 ) sebanyak 60 anggota yang dipiihsecara acak melakukan tes urin. Kegiatan tersebut merupakan salah satu agenda rutinSeksi Pemberdayaan Masyarakat dalam mencegah penyebaran dan penyalahgunaannarkoba dilingkungan institusi pemerintah.Sebelum kegiatan di mulai, ketua seksi pemberdayaan masyarakat BNNK Badungmemberikan tata cara pelaksanaan kegiatan, mulai dari pengisian form, hingga penyerahansampel urin kepada anggota BNNK Badung. Kegiatan tes urin berjalan dengan tertib danlancar, angota Kodim juga melakukan kegiatan tersebut dengan kooperatif ( Humas BNNKBadung ).
Artikel
WUJUDKAN INDONESIA BEBAS NARKOBA, ANGGOTA TNI KODIM 1611 BADUNG JALANI TES URIN
Terkini
-
KEPALA BNN RI HADIRI UPACARA HARI BHAYANGKARA KE-79 01 Jul 2025
-
KUNJUNGI BNN, MAHASISWA UNDIKSHA PELAJARI PENEGAKAN HUKUM NARKOTIKA 01 Jul 2025
-
HADIRI RAKOR TERBATAS KEMENKO POLKAM, BNN SIAP BERKONTRIBUSI DALAM SATGAS SIBER DAN KECERDASAN BUATAN TERPADU 01 Jul 2025
-
KEPALA BNN RI HADIRI MALAM RENUNGAN GRANAT DALAM RANGKA PERINGATAN HANI 2025 29 Jun 2025
-
PERINGATAN HANI 2025: MEMUTUS RANTAI PEREDARAN GELAP NARKOBA MELALUI PENCEGAHAN, REHABILITASI, DAN PEMBERANTASAN MENUJU INDONESIA EMAS 2045 27 Jun 2025
-
AUDIENSI KEPALA BNN RI DENGAN PEMRED RADIO ELSHINTA, PERKUAT SINERGI LITERASI PUBLIK MELALUI MEDIA MASSA 26 Jun 2025
-
URGENSI REGULASI PENDIDIKAN ANTI NARKOTIKA DALAM KURIKULUM ASN DAN KEDINASAN 26 Jun 2025
Populer
- BNN DAN UKSW JALIN KERJA SAMA UNTUK PENGUATAN PROGRAM REHABILITASI NARKOTIKA BERKELANJUTAN 15 Jun 2025
- PEMUSNAHAN BARANG BUKTI DAN DEKLARASI ANTI NARKOBA, AKSI NYATA MASYARAKAT PAMEKASAN MENUJU INDONESIA BERSINAR 05 Jun 2025
- BNN GELAR UPACARA PERINGATAN HARLAH PANCASILA TAHUN 2025 03 Jun 2025
- GELAR JOINT WORKING GROUP, BNN DAN NCB INDIA BAHAS PENANGGULANGAN PEREDARAN NARKOTIKA LINTAS NEGARA 05 Jun 2025
- BNN PAPARKAN TANTANGAN PEMBERANTASAN NARKOTIKA KEPADA MAHASISWA HUKUM UNDIP 04 Jun 2025
- KEPALA BNN RI HADIRI UPACARA PERINGATAN HARLAH PANCASILA YANG DIPIMPIN PRESIDEN PRABOWO SUBIANTO 02 Jun 2025
- BNN DAN KOWANI TEKEN KERJA SAMA, PERKUAT PERAN PEREMPUAN DALAM PENCEGAHAN NARKOBA 11 Jun 2025