Tahun 2015 dalam program rehabilitasi 100.000 pecandu di Indonesia Provinsi Maluku mendapat alokasi rehabilitasi 1000 pecandu. Sehubungan dengan hal ini kepala BNNP Maluku , Drs. Benny J. E. Pattiasiana, MM., MSc., Apt. bersama dengan Ka. Sub. Dit. II Direktorat Reserse Narkoba Polda Maluku, AKBP Jhon Uniplaitta, melakukan dialog interaktif di RRI Stasiun Ambon Kamis, 19 Maret 2015. Korban penyalahguna narkoba harus dilakukan rehabilitasi bukan dipidana penjara karena tidak akan menyelesaikan masalah. Banyak tindakan penangkapan dilakukan terhadap para pemakai dan pecandu narkoba padahal dengan tindakan penangkapan serta penjara tidak menjadi solusi dalam pemberantasan penyalahguna narkoba di Indonesia terkhususnya di Maluku kata Kepala BNNP Maluku.Selanjutnya dalam dialog tersebut, Kepala BNNP Maluku mengatakan Pecandu perlu diyakinkan bahwa rehabilitasi yang mereka jalani berguna bagi dirinya dan juga bagi keluarganya. Dengan demikian diharapkan bagi keluarga atau masyarakat untuk dapat melaporkan anak, saudara, kenalan atau orang-orang di lingkungannya yang dicurigai memakai atau menyalahgunakan narkoba untuk direhabilitasi.
Artikel
PROGRAM INTERAKTIF DI RRI STASIUN AMBON
Terkini
-
KEPALA BNN RI TERIMA AUDIENSI PENGURUS GANNAS BAHAS KAMPANYE PENCEGAHAN NARKOBA 29 Okt 2025 -
BNN GELAR UPACARA PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE-97 28 Okt 2025 -
HADIRI KEMAH BHAKTI PEMUDA, KEPALA BNN RI AJAK PARA PEMUDA JADI AGEN PENCEGAHAN NARKOTIKA 28 Okt 2025 -
PENGUMUMAN PENUNDAAN HASIL SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA BNN T.A. 2025 27 Okt 2025 -
KEPALA BNN RI DAN UTUSAN KHUSUS PRESIDEN AJAK GENERASI MUDA PERANGI NARKOBA DI KEMAH KEBANGSAAN BERSINAR 26 Okt 2025 -
BNN DAN AFP SEPAKAT PERKUAT KERJA SAMA PEMBERANTASAN NARKOTIKA, FOKUS PADA INTELIJEN DAN TEKNOLOGI 25 Okt 2025 -
BNN, KEMENKES, DAN IDI PERKUAT KOLABORASI HADAPI TANTANGAN KEGAWATDARURATAN NARKOTIKA 25 Okt 2025
Populer
- BNN DAN ESQ CORP SINERGIKAN PENCEGAHAN NARKOBA BERBASIS NILAI SPIRITUAL DAN PEMBENTUKAN KARAKTER 08 Okt 2025

- BNN DAN PP MUHAMMADIYAH SEPAKAT PERKUAT SINERGI DAKWAH ANTI NARKOBA 01 Okt 2025

- KEPALA BNN RI DORONG PWI PERKUAT PERANG MELAWAN NARKOBA LEWAT PEMBERITAAN 21 Okt 2025

- HASIL SELEKSI KOMPETENSI MANAJERIAL DAN SOSIAL KULTURAL (ASSESMENTCENTER) PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA BNN T.A. 2025 02 Okt 2025

- TEMUI JAJARAN BNNP DIY, KEPALA BNN RI: “BEKERJALAH, BERPRESTASI, BERIKAN SUMBANGSIH TERBAIK UNTUK BANGSA” 03 Okt 2025

- BNN DAN DPP GRANAT PERKUAT SINERGI DALAM PENANGANAN NARKOBA 04 Okt 2025

- KEPALA BNN RI HADIRI HUT KE-80 TNI 06 Okt 2025
