Dalam rangka memperingati Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) 2013 Tingkat Kabupaten Ciamis, yang bertepatan dengan Hari Jadi ke-371 Kabupaten Ciamis, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Ciamis menggelar Pameran Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) mulai tanggal 20 Juni – 7 Juli 2013 betempat di Jalan Koperasi – Ciamis, BNNK menyajikan media Alat Peraga, Liflet, Stiker, Poster, Buku P4GN, Buku Saku, dan PIN Indonesia Bebas Narkoba 2015, selain itu para pengunjung dapat berkonsultasi kepada petugas Stand terkait dengan Permasalahan Narkoba dan Rehabilitasi Korban Penyalahguna Narkoba.Kegiatan Pameran P4GN ini diselenggarakan oleh Seksi Pencegahan BNN Kabupaten Ciamis, dengan tujuan agar masyarakat Kabupaten Ciamis mengetahui, memahami, dan menyadari akan dampak buruk dari penyalahgunaan narkoba, serta diharapkan memiliki keterampilan menolak baik penyalahgunaan maupun peredaran gelap narkoba.
Berita Utama
Informasi Narkoba melalui Pameran P4GN
Terkini
-
BNN DAN BPK BAHAS OPTIMALISASI ANGGARAN SERTA TATA KELOLA KEUANGAN 03 Jul 2025
-
KEPALA BNN RI PIMPIN UPACARA PELANTIKAN DAN PELEPASAN PURNA TUGAS PIMPINAN TINGGI PRATAMA 03 Jul 2025
-
PERPANJANGAN JADWAL PENDAFTARAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA BNN T.A. 2025 03 Jul 2025
-
MUSNAHKAN NARKOTIKA DI KP. BONCOS, BNN NYATAKAN PERANG TERBUKA TERHADAP NARKOBA 02 Jul 2025
-
SESTAMA BNN RI HADIRI PEMBUKAAN KEJUARAAN BULUTANGKIS PIALA KAPOLRI 2025 02 Jul 2025
-
KEPALA BNN RI HADIRI UPACARA HARI BHAYANGKARA KE-79 01 Jul 2025
-
KUNJUNGI BNN, MAHASISWA UNDIKSHA PELAJARI PENEGAKAN HUKUM NARKOTIKA 01 Jul 2025
Populer
- BNN DAN UKSW JALIN KERJA SAMA UNTUK PENGUATAN PROGRAM REHABILITASI NARKOTIKA BERKELANJUTAN 15 Jun 2025
- PEMUSNAHAN BARANG BUKTI DAN DEKLARASI ANTI NARKOBA, AKSI NYATA MASYARAKAT PAMEKASAN MENUJU INDONESIA BERSINAR 05 Jun 2025
- GELAR JOINT WORKING GROUP, BNN DAN NCB INDIA BAHAS PENANGGULANGAN PEREDARAN NARKOTIKA LINTAS NEGARA 05 Jun 2025
- BNN PAPARKAN TANTANGAN PEMBERANTASAN NARKOTIKA KEPADA MAHASISWA HUKUM UNDIP 04 Jun 2025
- BNN DAN KOWANI TEKEN KERJA SAMA, PERKUAT PERAN PEREMPUAN DALAM PENCEGAHAN NARKOBA 11 Jun 2025
- RAYAKAN IDUL ADHA 1446 H, BNN POTONG HEWAN KURBAN 10 Jun 2025
- BNN RI DAN DESK PEMBERANTASAN NARKOBA MUSNAHKAN 2 TON SABU, BUKTI NYATA AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI 13 Jun 2025