Badan Narkotika Nasional Kab. Deli Serdang mengadakan lagi Sosialisasi / Penyuluhan P4GN di Lingkungan Sekolah (Pelajar), kali ini Tim BNN Kab. Deli Serdang Berkunjung ke SMK Yapim Kec. Percut Sei Tuan Kab. Deli Serdang. Kegiatan ini diikuti sebanyak 100 orang peserta terdiri dari Siswa/Siswi SMK Yapim Kec. Percut Sei Tuan Kab. Deli Serdang, Senin (24/2), dan Peserta tampak Antusias mengikuti Kegiatan ini.Kepala BNN Kab. Deli Serdang AKBP. Magdalena Sirait, S.Si diwakili Kasi Pencegahan Tiarlina Manik, SH dalam sambutannya mengajak para Generasi muda terutama Kalangan Pelajar untuk berperan dalam P4GN, sehingga Generasi muda khususnya Pelajar tidak terjerembab dan tidak terlibat dalam kategori penyalahguna maupun Peredaran Gelap Narkoba.Kepala SMK Yapim Kec. Percut Sei Tuan dalam sambutannya sekaligus membuka acara Sosialisasi / Penyuluhan P4GN berharap dengan kegiatan para siswa/siswi dapat memiliki Pengetahuan mengenai dampak penyalahgunaan narkoba, sehingga dapat ikut berperan serta menyebarluaskan informasi bahaya penyalahgunaan dan peredaran gelap Narkoba di Lingkungan masing-masing Selanjutnya Penyuluh BNN Kab. Deli Serdang Lihardo Sinaga, SH memaparkan Materi Bahaya Penyalahgunaan Narkoba baik dari sisi Psikologis dan dari sisi Hukum serta dampak kerugian ekonomi yang ditimbulkan akibat Penyalahgunaan narkoba.
Artikel
BNN Kab. Deli Serdang Sosialisasi Bahaya Narkoba Pada Pelajar SMK Yapim Kec. Percut Sei Tuan Kab. Deli Serdang
Terkini
-
BNN TINGKATKAN PROFESIONALISME KONSELOR ADIKSI LEWAT UJI SERTIFIKASI 22 Mei 2025
-
BNN DAN TP PKK PUSAT BERSINERGI MEMBANGUN KELUARGA TANGGUH BERSINAR 22 Mei 2025
-
BNN SUSUN RENSTRA 2025-2029, TARGETKAN PENURUNAN ANGKA PREVALENSI PENYALAHGUNAAN NARKOBA SECARA NASIONAL 21 Mei 2025
-
JALANKAN INSTRUKSI PRESIDEN, APARAT PENEGAK HUKUM BERSINERGI MUSNAHKAN ± 1,9 TON NARKOTIKA 21 Mei 2025
-
BNN DUKUNG PENGUATAN NILAI PANCASILA MELALUI SARASEHAN KEBANGSAAN 21 Mei 2025
-
BUKTIKAN NEGARA TAK AKAN KALAH, BNN BONGKAR PEREDARAN 25 KG SABU 21 Mei 2025
-
BNN GELAR PERINGATAN HARKITNAS KE-117, REFLEKSIKAN SEJARAH KEBANGKITAN BANGSA DALAM KEBERANIAN MENJAWAB TANTANGAN GLOBAL 20 Mei 2025
Populer
- BNN TERIMA HIBAH TANAH SELUAS 10.000 M2 DI SUMATERA BARAT UNTUK FASILTAS LAYANAN P4GN 29 Apr 2025
- OPERASI PERTAMA DI TAHUN 2025, BNN MUSNAHKAN 12 TON GANJA DI ACEH BESAR 24 Apr 2025
- Pengumuman Jadwal Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Pengadaan PPPK Formasi Tenaga Teknis dan Tenaga Kesehatan Tahap II Pada Titik Lokasi Ujian Mandiri BKN Badan Narkotika Nasional T.A. 2024 02 Mei 2025
- BNN TERIMA AUDIENSI PEMKAB BANJAR, KUATKAN SINYAL POSITIF PEMBENTUKAN BNN KABUPATEN 23 Apr 2025
- 15 TAHUN KOLABORASI, BUKTI KOMITMEN YAYASAN PUTERI INDONESIA DALAM MENDUKUNG P4GN 23 Apr 2025
- KEPALA BNN RI HADIRI GALA PREMIER SAYAP-SAYAP PATAH 2: OLIVIA 01 Mei 2025
- DUKUNG RUU STATISTIK, BNN SAMPAIKAN BEBERAPA USULAN DALAM RDP BERSAMA BALEG DPR RI 29 Apr 2025