Langkah pemberantasan sindikat narkoba yang tegas dan keras akan dilakukan BNN pada jaringan sindikat narkoba yang menyelundupkan sabu seberat 862 kg pada Senin (5/1) lalu. Bukan hanya ancaman hukuman mati yang menanti para pelaku akan tetapi juga kejahatan pencucian uang mereka akan dibongkar.BNN akan menjerat Wong Chi Ping (WCP), pelaku peredaran sabu 862 kg dengan pasal berlapis, yaitu ancaman hukuman mati dan TPPU. WCP diketahui tinggal di negeri ini kurang lebih 18 tahun di Indonesia. WCP berbisnis narkoba dan mendapatkan suntikan dana dari atasannya yang berada di Malaysia. Dalam konteks pencucian uang, BNN akan mendalami rekening yang dimiliki oleh WCP untuk mengetahui secara mendetil perihal aliran uang yang keluar masuk rekeningnya.Dalam jaringan ini, WCP diketahui sebagai orang nomor satu karena ia berperan sebagai perekrut kurir, pencari kapal, dan penyedia akomodasi para kurir dan juga penyedia semua keperluan anak buahnya dalam menjalanan aksi kejahatan narkoba yang super fantastis ini.
Berita Utama
BNN Akan Bongkar Pencucian Uang WCP
Terkini
-
BNN-KOWANI PERKUAT SINERGI CEGAH PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KALANGAN PEREMPUAN DAN KELUARGA 17 Apr 2025
-
SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 17 Apr 2025
-
TEMUI MENDIKDASMEN, KEPALA BNN RI PERKUAT STRATEGI KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI KALANGAN PELAJAR 16 Apr 2025
-
SAMBANGI KAMPUS SEHAT UPI, KEPALA BNN RI TEKANKAN PERAN MAHASISWA ANTINARKOBA SEBAGAI GENERASI PENERUS BANGSA 15 Apr 2025
-
RESMI BEROPERASI, GEDUNG LAYANAN REHABILITASI DAN KANTOR BNN KOTA BANDUNG, SIMBOL SINERGI DAN KOLABORASI PENANGANAN NARKOBA DI BANDUNG 15 Apr 2025
-
SAMBANGI JAJARAN DI GARUT, KEPALA BNN RI BERIKAN DUKUNGAN MORIL 13 Apr 2025
-
BNN DAN PEMPROV DKI JAKARTA PERKUAT KOLABORASI TANGANI MASALAH NARKOBA DI IBU KOTA 11 Apr 2025
Populer
- HILMI FIRDAUSI: JANGAN BIARKAN RAMADAN LEWAT TANPA PERUBAHAN DIRI 18 Mar 2025
- PERKUAT IMAN DAN TAKWA DI BULAN SUCI, BNN GELAR PERINGATAN NUZULUL QUR’AN 18 Mar 2025
- MIMPI KERJA DI LUAR NEGERI: WASPADAI MODUS SINDIKAT NARKOBA, BNN-P2MI BANGUN SISTEM KEAMANAN KOMUNITAS PEKERJA MIGRAN 21 Mar 2025
- BNN DAN TRUNOJOYO INSTITUTE PERKUAT SINERGI GENERASI MUDA DALAM P4GN 19 Mar 2025
- MODUS OPERANDI PENYELUNDUPAN NARKOBA SEMAKIN VARIATIF, BNN DAN BARANTIN KOLABORASI PERKETAT PENGAWASAN KOMODITI IMPOR 19 Mar 2025
- PERKUAT KOLABORASI DAN KAMPANYE ANTI NARKOBA, DEPUTI PENCEGAHAN LAKUKAN AUDIENSI DENGAN INEWS GROUP 19 Mar 2025
- WALI KOTA BOGOR SAMBANGI BNN, UPAYAKAN PENANGANAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI KALANGAN REMAJA 20 Mar 2025